

Danramil 06/Pringsewu Kapten Inf P. Rahmat H, S.Sos menghadiri Pelantikan Pengurus DPC Granat Kabupaten Pringsewu Periode Tahun 2023 – 2028 bertempat di pendopo Pringsewu. Kamis (05/10/2023).
Dengan adanya pelantikan kepengurusan GRANAT di Kabupaten Pringsewu, agar dapat memberikan konstribusi nyata terkait peredaran gelap narkoba, serta dapat memotivasi dan mengajak seluruh komponen masyarakat untuk memberantas dan memutus mata rantai narkotika.Pelantikan Pengurus DPC Granat Kabupaten Pringsewu Periode Tahun 2023 – 2028